Indonesia ini emang kaya bangaet sama dunia kulinernya, salah satunya adalah bakmi jawa atau mi jawa. Menurut Wikipedia, bakmi jawa dikenal dengan sebutan bakmi godhog atau mi yang cara pembuatannya dengan cara direbus dan diberikan bumbu khas masakan daerah Jawa. Walaupun sebenarnya bakmi jawa ini ga cuma mie rebus tapi ada juga varian mi gorengnya …